Wow! Ini Beragam Manfaat Gula Batu Untuk Kesehatan Yang Jarang Diketahui
Wow! Ini Beragam Manfaat Gula Batu Untuk Kesehatan Yang Jarang Diketahui-pagaralampos-kolase
BACA JUGA:Yuk Ketahui! 8 Manfaat Brotowali Untuk Kesehatan Tubuh Yang Luar Biasa
1. Meredakan Batuk dan Sakit Tenggorokan
Gula batu sering digunakan dalam ramuan tradisional untuk mengatasi batuk kering atau sakit tenggorokan.
Biasanya dicampur dengan jahe atau air hangat.
2. Menenangkan Suara Serak
BACA JUGA:Mengejutkan! Teryata Ini Manfaat Buah Gandaria Untuk Kesehatan Yang Jarang Diketahui
Banyak penyanyi atau pembicara yang mengonsumsi gula batu sebelum tampil karena dipercaya bisa membantu menghaluskan suara dan meredakan suara serak.
3. Menambah Energi
Karena merupakan bentuk gula, gula batu dapat memberikan energi cepat.
Cocok dikonsumsi dalam jumlah kecil saat tubuh terasa lemas.
BACA JUGA:Kaya Nutrisi, Inilah Khasiat Buah Semangka Untuk Kesehatan Tubuh Kamu Harus Tahu!
4. Meringankan Panas Dalam
Dalam pengobatan Tiongkok, gula batu dipercaya bersifat "dingin" dan bisa membantu mengatasi panas dalam jika dikonsumsi dengan air rebusan herbal.
5. Memperbaiki Pencernaan
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
