1. Crop Circle UFO ala Indonesia
Crop Cirle merupakan persawahan atau ladang dengan pola yang unik yang diduga ulah dari UFO dan dibuat hanya dalam waktu semalam.
Nyatanya, pola ini sengaja dibuat oleh penduduk Desa Cancar, Kabupaten Manggarai, NTT, yang digarap dengan sistem Lingko untuk menentukan daerah garapannya.
Pola Crop Circle ini dibuat cukup beragam dan selalu menarik perhatian mata. Jika dilihat dari jauh, sawah ini mirip seperti jaring-jaring laba.
BACA JUGA:7 Wisata Pantai Hits Dan Intagramable Di Kebumen, Cocok Banget Buat Rayain Tahun Baru Disini!
2. Memiliki Habitat Komodo
Komodo dengan nama latin Varanasus komodoensis merupakan satu-satunya jenis binatang purba yang masih bertahan hingga saat ini.
Salah satu satwa endemik Indonesia ini menyebar luas di sekitar Nusa Tenggara Timur.
Komodo sudah dikenal dunia dengan sebutan Komodo Dragon (Naga Komodo).
BACA JUGA:Oiii, Inilah Wisata di Sulawesi Barat yang Mengagumkan, Asyik tuk Tahun Baruan !
Komodo di Indonesia hidup secara asli mencari makan dengan berburu dan tanpa bantuan manusia. Biasanya makanan mereka adalah kijang, kerbau, monyet, dan lain-lain.
Komodo Flores ini hanya bisa Anda temukan di Cagar Alam Wae Wuul, Kabupaten Manggarai Barat.
Serta Cagar Alam Wolotadho dan Cagar Alam Riung di Pulau Ontoloe, Riung, Kabupaten Ngada.
Menurut The World Foundation Animal, sekitar 2000 spesies komodo hidup di Pulau Flores.
3. Makanan Khas Flores