Bersama Warga Jatim, Kapolri - Panglima TNI Deklarasi Pemilu 2024 Aman Damai

Minggu 22-10-2023,00:40 WIB
Reporter : Gusti
Editor : Gusti

BACA JUGA:Weekend Keluarga Menyenangkan di Rainbow Alamanda, Surganya Taman Bermain Anak Anak di Bekasi

Pembacaan ikrar pemilu damai diikuti perwakilan MUI, DMI, PW Muhammadiyah, PWNU, LDII, Kadin, HIPMI, APINDO, PWI, dan Aliansi Jurnalis Independent.

Selain itu, turut hadir perwakilan dari Asosiasi Kepala Desa, Ikatan Pencak Silat Indonesia, KNPI, Serikat Pekerja, Rumah Kebangsaan, Asosiasi Pedagang Kaki Lima, Napiter, Cipayung Plus, KPU, Bawaslu, IDI, dan APLI.

Selama acara, peserta deklarasi membacakan ikrar bersama yang berisi komitmen:

1. Mendukung dan membantu jajaran TNI dan Polri dalam menjaga keamanan serta mensukseskan pemilu 2024 yang aman dan adil.

BACA JUGA:Zeus, King Of God, Mitologi Yunani Yang Memiliki Anak Separuh Dewa

2. Menjaga persatuan dan kesatuan dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia.

3. Menolak segala bentuk provokasi yang dapat memecah belah bangsa.

4. Bersama-sama menangkal berita hoaks dan ujaran kebencian yang dapat mengganggu jalannya pemilu 2024. (*)

Kategori :