Horor! Apa Saja Film-Film Adaptasi dari Karya Sang ‘Bapak Horor’ Dunia (33)

Selasa 15-08-2023,02:52 WIB
Reporter : BV
Editor : BV

Disutradarai oleh seorang sutradara yang sudah tidak asing lagi:

George Romero (RIP), sang bapak zombie, yang sangat dikenal lewat film-film seperti ‘Trilogy of the Dead’: 

Night of the Living Dead (1968), Dawn of the Dead (1978), dan Day of the Dead (1985). 

BACA JUGA:Dongkrak Perekonomian, Lurah Pagar Wangi Fokus Bentuk KWT

Juga beberapa film horor non-zombie seperti The Crazies (1973) dan Martin (1978). 

Film antologi bergenre horor-komedi ini disutradarai oleh salahsatu maestro film horor, mendiang George A. Romero. 

Tidak berasal dari novel atau cerita pendek, tapi naskahnya ditulis langsung oleh King sendiri. 

BACA JUGA:Anehnya Tradisi Ritual 5 Suku Indonesia Ini Buat Semua Tercengang! Inilah Tradisi Ritualnya

Selain menjadi penulis naskahnya, King juga terlibat sebagai salahsatu aktor. 

Dalam Creepshow, ia berkolaborasi dengan seseorang penulis yang bukan sembarang penulis.

Ya. Ia adalah sang raja horor sendiri: Stephen King. Stephen King adalah penulis fiksi favorit saya (dan mungkin favorit semua orang). 

BACA JUGA:Mengangumkan! Ada Istana Dalam Hutan Jawa Timur Yang Diduga Milik Raja Airlangga, Begini Faktanya

Satu lagi hal yang perlu dicatat: Creepshow adalah sebuah homage yang dipersembahkan pada kultur komik horor pulp tahun 50-an seperti seri ‘Tales From The Crypt’ dan ‘Vault of Horror’.

Ya, ketika pada zamannya komik horor semacam itu dianggap murahan, tidak berbudaya, tidak mendidik dan dianggap sampah oleh kebanyakan orangtua. 

BACA JUGA:Benarkah Istana Dalam Hutan Jati Jawa Timur Milik Raja Airlangga? Simak Kebenarannya Disini

Komik-komik seperti itu biasanya berisikan beberapa cerita pendek horor lintas genre yang memiliki ke-khas-an tersendiri.

Kategori :