PAGARALAMPOS.COM - Ada banyak suku yang mendiami Provinsi Sumatera Selatan atau Sumsel yang beribukota di Palembang ini.
Namun dari beberapa suku-suku yang ada di Sumsel yang jumlhnya lebih dari 10an Suku ini, konon katanya ada yang merupakan keturunan Majapahit.
Bisa saja, sebab dahulu kala Majapahit adalah kerajaan besar di Nusantara Indonesia wialyahnya menyebar dari sabangs ampai maruke dan bahkan kenegara tentangga Singapur, Malaysia Thailan dan Filipina.
Hanya dicatatan sejarah, kerjaan ini tidak bisa menamklukan kerjaan Padjadjaran saja.
BACA JUGA:5 Suku Asli Sumsel, yang Konon Katanya Keturunan Majapahit, Apa Iya?
Bagaimana ceritanya, jika dilihat dari cacatan sejaran dan Mimin menyadur dari halaman Wikepedia salah satu Raja Palembang adalah keturunan Majapahit.
Siapa dia, ya, Arya Damar (sebelumnya bernama Jaka Dilah) adalah nama seorang pemimpin legendaris yang berkuasa di Palembang pada pertengahan abad ke-15 Masehi sebagai bawahan Kerajaan Majapahit.