Apa Saja Parfum Pria Terbaik yang Paling Digemari Wanita? Lihat 10 Rekomendasinya

Apa Saja Parfum Pria Terbaik yang Paling Digemari Wanita? Lihat 10 Rekomendasinya

Parfum Pria Terbaik yang Paling Digemari Wanita-Kolase by Pagaralampos.com-net

BACA JUGA:Tampil Cantik dan Cute dengan Model Rambut Tren 2024 Untuk Anak Perempuan

Parfum ini diracik oleh Duke of Marlborough dan menawarkan aroma yang membuat setiap wanita terkesan.

3. Giorgio Armani Acqua di Gio Pour Homme

Sejak diluncurkan di era 90-an, Acqua di Gio tetap menjadi favorit di pasar. 

Aroma akuatik yang menyegarkan, dengan bahan-bahan seperti rockrose, patchouli, dan cedarwood, menjadikannya pilihan ideal untuk berbagai kegiatan, dari aktivitas luar ruangan hingga sehari-hari. 

BACA JUGA:13 Rekomendasi Rambut Anak Perempuan yang Bikin Tampil Makin Cantik dan Imut

Aroma khasnya tetap tahan lama meskipun dalam kondisi terik.

4. Hugo Boss Bottled

Parfum ini terkenal karena memiliki tiga lapisan aroma yang berbeda: vanilla lembut yang eksotis, aroma woody yang maskulin, dan wangi apel yang menyegarkan. 

Kombinasi ini menciptakan kesan modern, elegan, dan stylish. 

BACA JUGA:Tampil Modern dan Segar! 5 Model dan Gaya Rambut Pixie Wanita 2024. Sesuaikan dengan Bentuk Mukamu

Bottled sering dipilih oleh kolektor parfum dan pria yang ingin terlihat gentleman namun tetap manis.

5. Yves Saint Laurent L’Homme Ultime

L’Homme Ultime adalah pilihan ideal untuk musim panas. Parfum ini memadukan aroma woody dengan elemen fruity untuk menciptakan wangi yang elegan dan menghipnotis.

Lelaki yang memakai parfum ini akan terlihat gentleman dan manis di mata wanita.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: