Sensasi Glamping View Gunung Salak, Ini 5 Lokasi Terbaiknya

Sensasi Glamping View Gunung Salak, Ini 5 Lokasi Terbaiknya

Foto : Glamping view Gunung Salak--Bobobox.com

BACA JUGA:Habiskan Liburmu dengan Menikmati Keindahan View Terbaik di Wisata Glamping The Moby Park Wonosobo

Karena letaknya yang tinggi, rute menuju akomodasi ini cukup terjal dan banyak bebatuan. Oleh karena itu, pastikan jenis mobil kamu cukup sesuai untuk rute tersebut, ya.

Kamu bisa menggunakan fasilitas shuttle penjemputan dan pengantaran gratis ke perkemahan dari titik temunya.

Fasilitas di Forrester Glamping Co cukup lengkap, lho! Di sini, tersedia: tempat pemancingan, perlengkapan api unggun, peralatan barbeque.

Kamar mandi dengan pancuran dan air hangat, layar lebar untuk menonton film, paintball, dan lain-lain.

Sejumlah destinasi wisata yang jaraknya dekat dengan Forrester Glamping Co mencakup:

BACA JUGA:Habiskan Liburmu dengan Menikmati Keindahan View Terbaik di Wisata Glamping The Moby Park Wonosobo

- wisata alam Curug Cibulao (1,2 kilometer),

- wisata alam Curug Panjang Megamendung (2,9 kilometer), dan

- wisata religi Gua Maria Sawer Rahmat (9,3 kilometer).

3. Leuweung Geledegan Ecolodge

Di Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, ada sebuah tempat glamping yang jadi favorit banyak orang. Namanya Leuweung Geledegan Ecolodge. 

Penginapan ini mengusung konsep villa di tengah hutan. Selain bisa menikmati pemandangan serba hijau dan udara bersih nan segar, kamu juga akan mendengar suara kicauan burung-burung. Lucu banget, ya?

Leuweung Geledegan Ecolodge dilengkapi dengan sejumlah fasilitas yang pasti membuat pengalaman menginap kamu semakin berkesan, seperti:

kolam renang dengan pemandangan Gunung Salak, pertunjukan live music, WiFi, pendingin ruangan, restoran, fasilitas outbound, hingga tempat pemancingan ikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: