Laptop Terbaik 2024 untuk Mahasiswa: Punya Kualitas Unggul dan Harga Terjangkau

Laptop Terbaik 2024 untuk Mahasiswa: Punya Kualitas Unggul dan Harga Terjangkau

Laptop Terbaik 2024 untuk Mahasiswa-Kolase by Pagaralampos.com-net

Tips untuk memaksimalkan penggunaan RAM:

- Tutup aplikasi yang tidak digunakan

- Gunakan browser yang ringan

BACA JUGA:ASUS Meluncurkan Inovasi Terbaru di Dunia Laptop Gaming: CES 2024 Highlights

- Bersihkan file sampah secara berkala

- Upgrade RAM jika diperlukan

Penyimpanan: Lega atau Sempit, Itu Pilihanmu

Pilih jenis penyimpanan Solid State Drive (SSD) untuk performa yang lebih cepat. 

BACA JUGA:ASUS Indonesia Memperkenalkan Inovasi Terbaru Dalam Jajaran Laptop Gaming ROG Mereka di CES 2024

Laptop dengan SSD booting lebih cepat dan aplikasi pun nggak lemot. 

Meskipun harganya lebih mahal dibandingkan HDD, keuntungan performa yang didapat sangat worth it.

Layar: Lega atau Ringkas?

Ukuran layar laptop mempengaruhi portability dan kenyamanan. Layar 14 inci ideal untuk mahasiswa yang mobilitasnya tinggi. 

BACA JUGA:5 Pilihan Laptop Gaming 10 Jutaan, Yuk Intip Spesifikasi Lengkapnya Disini!

Namun, jika kamu lebih sering mengerjakan tugas di rumah dan butuh layar yang lega untuk multitasking, layar 15.6 inci bisa menjadi pilihan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: