Baik untuk Kesehatan Rambut! Simak 3 Tips Menggunakan Minyak Kemiri untuk Perawatan Rambut

Baik untuk Kesehatan Rambut! Simak 3 Tips Menggunakan Minyak Kemiri untuk Perawatan Rambut

Baik untuk Kesehatan Rambut! Simak 3 Tips Menggunakan Minyak Kemiri untuk Perawatan Rambut -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Sejak zaman dahulu, masyarakat Indonesia telah menggunakan biji kemiri sebagai bumbu dalam masakan dan obat tradisional.

Minyak kemiri juga dikenal luas sebagai bahan alami untuk perawatan rambut.

Biji kemiri berasal dari pohon kemiri (aleurites moluccanus) dan telah lama dimanfaatkan untuk menghasilkan minyak.

Minyak kemiri diyakini memiliki kemampuan untuk mengatasi berbagai masalah rambut, termasuk rambut rontok. Kandungan nutrisi dalam minyak kemiri mampu menguatkan rambut dari akar hingga ujungnya.

BACA JUGA:Tahukah Kamu Dibalik Kehangatannya Ternyata Wedang Jahe Miliki Ragam Manfaat untuk Kesehatan Loh!

BACA JUGA:Inilah Manfaat Baik Untuk Kesehatan Jika Kamu Suka Konsumsi Yogurt

Minyak ini mengandung protein, asam lemak omega-3, omega-6, omega-9, dan vitamin E, yang semuanya bermanfaat bagi kesehatan rambut.

Berikut adalah beberapa cara menggunakan minyak kemiri untuk perawatan rambut:

1. Kondisioner

Campurkan minyak kemiri dengan santan, lalu oleskan pada rambut dari akar hingga ujung. Diamkan selama 3 menit sebelum dibilas dengan air bersih.

2. Masker rambut

Oleskan minyak kemiri ke kulit kepala dan rambut, pijat perlahan, dan biarkan selama minimal 20 menit sebelum dibilas dengan air dan sampo.

BACA JUGA:5 Tips Sederhana Jaga Kesehatan Tubuh Saat Liburan

BACA JUGA:Jangan Tunggu Sakit! Begini Tips Ampuh Jaga Kesehatan Tubuh di Saat Musim Hujan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: