Punya 4 Keistimewaan, Mengupas Keutamaan Dibalik Bulan Dzulqa'dah

Punya 4 Keistimewaan, Mengupas Keutamaan Dibalik Bulan Dzulqa'dah

Mengupas Keutamaan Dibalik Bulan Dzulqa'dah-Kolase by Pagaralampos.com-net

Dzulqa'dah merupakan satu di antara tiga bulan haji, bersama dengan bulan Syawal dan sepuluh hari pertama bulan Zulhijjah.

Menurut ajaran Islam, waktu-waktu tersebut dianggap sebagai periode yang tepat untuk melaksanakan ibadah haji.

BACA JUGA:Mengenal Iblis, Pemikiran Wasnan yang Memabukkan dalam Ceramah

BACA JUGA:Makam Ki Ageng Makukuhan di Puncak Gunung Sumbing, Penyebar Agama Islam Ternyata Murid Wali Songo?

3. Bulan Baik untuk Melakukan Umrah

Rasulullah Saw melakukan umrah pada bulan Dzulqa'dah. 

Dalam hadis, disebutkan bahwa beliau melakukan empat kali umrah, semuanya dilakukan pada bulan Dzulqa'dah kecuali satu umrah yang dilakukan bersamaan dengan ibadah haji.

4. 30 Malam yang Disebutkan oleh Allah

BACA JUGA:Jangan Salah Kaprah! Inilah Solusi Gus Baha Jika Banyak Masalah Dalam Kehidupan Anda

Dzulqa'dah adalah bulan yang disebutkan oleh Allah dalam Al-Qur'an.

Di dalam surat Al-A'raf ayat 142, Allah menyebutkan bahwa Dia telah menjanjikan kepada Nabi Musa selama tiga puluh malam, yang kemudian diperpanjang menjadi empat puluh malam.

- Menyikapi Keistimewaan Bulan Dzulqa'dah

Keempat keistimewaan tersebut menjadi pedoman bagi umat Islam untuk memanfaatkan bulan Dzulqa'dah dengan sebaik-baiknya.

BACA JUGA:Gus Baha: Amalan Doa dan Rahasia Sukses Dagangan Menjadi Laris Manis, Kok Bisa?

Bulan ini merupakan waktu yang tepat untuk meningkatkan ibadah, memperbanyak amalan baik, dan memperdalam ketaatan kepada Allah SWT.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: