Rupiah Kian Mengkuatirkan. Ini Dampak yang Akan Terjadi Jika Nilai Tukar Rupiah Terus Anjlok

Rupiah Kian Mengkuatirkan. Ini Dampak yang Akan Terjadi Jika Nilai Tukar Rupiah Terus Anjlok

Rupiah Kian Mengkuatirkan. Ini Dampak yang Akan Terjadi Jika Nilai Tukar Rupiah Terus Anjlok--Net

Dilansir dari Bisnis, dengan nilai tukar rupiah yang melemah, otomatis utang perusahaan dalam kurs dolar akan semakin meningkat.

Hal ini pun tentu akan merugikan perusahaan yang memiliki utang dalam dolar, karena beban utang yang harus dibayarkan akan semakin meningkat. 

3. Berpengaruh pada Pertumbuhan Ekonomi

Dilansir dari Investopedia, salah satu hal yang berpengaruh besar pada nilai PDB suatu negara adalah nilai ekspor.

BACA JUGA:10 Destinasi Wisata Hits Di Temanggung Yang Bikin Takjub, Mau Tau? Baca Artikel Ini Sampai Habis!

BACA JUGA:Pekalongan Mempesona! Inilah 5 Spot Wisata Alam dengan View Cantik yang Cocok Untuk Liburan

Sedangkan penurunan nilai tukar berpengaruh besar pada naiknya nilai ekspor dari negara tersebut.

4. Berpengaruh pada Kebijakan Keuangan Bank Indonesia

Nilai tukar merupakan salah satu pertimbangan utama bank sentral dalam menetapkan kebijakan moneter (keuangan).

Oleh karena itu, dengan penurunan nilai tukar mata uang di negara tersebut, akan membuat kebijakan moneter yang ditetapkan akan semakin longgar, untuk memicu banyaknya konsumsi masyarakat. 

BACA JUGA:Inilah 5 Objek Wisata Lubuk Linggau dengan Daya Tarik Wisata Alamnya yang Indah

BACA JUGA:Wisata Alam Sumber Jenon yang Menyegarkan! Tempat Liburan Murah Meriah di Malang

Sebaliknya, jika nilai mata uang domestik semakin menguat, hal tersebut akan memberikan hambatan pada ekonomi yang membuat kebijakan moneter yang ditetapkan akan semakin ketat.

Adapun salah satu kebijakan moneter yang ketat adalah suku bunga yang lebih tinggi, untuk memicu penurunan konsumsi masyarakat. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: