Misteri 8.000 Prajurit Terakota, Penjaga Kaisar Qin Shi Huang di Akhirat

Misteri 8.000 Prajurit Terakota, Penjaga Kaisar Qin Shi Huang di Akhirat

Terlepas dari keinginan Qin Shi Huang untuk keabadian, kompleks monumental itu menghadapi bahaya sejak awal.

Tak lama setelah kematian kaisar, dinasti Qin runtuh, digantikan oleh Han. Dalam kekacauan peralihan itu, terdapat bukti bahwa lubang-lubang tersebut rusak akibat banjir dan kebakaran.

Kaisar Qin Shi Huang mencari keabadian selama 10 tahun terakhir hidupnya. Namun alih-alih berumur panjang, ia bernasib tragis dan meninggal karena menelan pil merkuri. Nampaknya, keabadian yang dia harapkan akhirnya terwujud, namun dalam bentuk lain (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: