Lepek dan Berminyak! Kenali Penyebab Rambut Rusak dan Cara Mengatasinya
Lepek dan Berminyak! Kenali Penyebab Rambut Rusak dan Cara Mengatasinya--Net
Lantas, apa saja yang perlu dilakukan untuk mengatasi rambut lepek?
BACA JUGA:Langkah Cegah Tiket Palsu, Kakorlantas Siapkan 'Screening' Tiket di Pelabuhan Bakauheni
1. Pilih sampo dan keramas dengan benar
Memilih produk sampo dan mengetahui cara mencuci rambut yang benar.
Jika kulit kepala terasa berminyak, ahli merekomendasikan untuk memilih sampo yang bebas kandungan minyak, seperti sampo bayi.
Selain itu, jangan lupa menggunakan kondisioner yang dibuat khusus untuk rambut dengan minyak berlebih.
BACA JUGA:Stealer Seven Joseon Coins Drakor Bergenre Aksi Komedi, Yuk Simak Sinopsisnya Disini
Kemudian, bilas rambut minimal 30 detik. Pasalnya, kulit kepala berminyak terkadang bisa disebabkan oleh sampo yang tidak terbilas dengan bersih.
Jangan lupa untuk menggunakan air dingin saat membilas rambut.
Air hangat saat mencuci rambut justru dapat merangsang kelenjar penghasil sebum, sedangkan air dingin dapat membantu mengurangi aktivitasnya.
Bahkan, air dingin juga membantu menutupi kutikula yang membuat rambut lebih sehat.
BACA JUGA:Panglima TNI Gelar Konferensi Pers, Keberhasilan TNI Terjunkan Bantuan ke Palestina
2. Hindari produk berbahan silikon
Sampo, kondisioner, dan produk perawatan rambut lainnya tersedia dalam berbagai varian dengan kandungan yang bermacam-macam.
Nah, agar kulit kepala terbebas dari masalah, Anda tentu harus berhati-hati memilih produk perawatan untuk rambut berminyak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: