Pirelli Siap Gantikan Mechelin di Ajang MotoGP 2027? Ini Kata Pabrikan Terbaik Ban Balap Dunia Asal Eropa Ini
Pirelli Siap Gantikan Mechelin di Ajang MotoGP 2027? Ini Kata Pabrikan Terbaik Ban Balap Dunia Asal Eropa Ini--Net
PAGARALAMPOS.COM - Pirelli yang saat ini menyandang gelar sebagai produsen ban Eropa terbaik seharusnya mau bikin ban prototipe khusus untuk motor MotoGP.
Serta banyak yang berharap Pirelli bisa gantiin ban Prancis absurd itu ke depannya.
Kita semua tahu bahwa MotoGP selalu hanya menghadirkan update regulasi teknis signifikan per lima tahun dan stop point terdekat di masa depan adalah tahun 2027.
Rumor yang memasukan nama Pirelli sebagai pengganti Michelin selaku pemasok tunggal ban kelas motoGP jelang musim 2024.
BACA JUGA:Fakta Azerbaijan, Dijuluki Negara Api Memiliki Kota Dibawah Permukaan Laut
BACA JUGA:Rothschild, Keluarga Kaya Raya Mendirikan Dinasti Perbankan Internasional
Pirelli selain sudah memegang peranan pemasok tunggal ban Formula 1, dan semua kelas WorldSBK (WSSP300, WSS, dan WSBK) juga telah memegang peranan tersebut untuk kelas Moto2 dan Moto3 di gelaran Grand Prix sepeda motor.
Dan selain itu pada akhir-akhir 2023 kemarin, ada cukup banyak nada nada miring terdengar dari para penghuni paddock kelas MotoGP terhadap produk ban prototipe Michelin yang saat ini dipakai.
Pirelli juga sudah menatap lebih jauh untuk mempersiapkan peluang sebagai pemasok ban di kelas MotoGP.
BACA JUGA:Tetap Relevan! Daihatsu Xenia 2017 Tawarkan Harga Menarik Tuk Pencari Mobil Second
BACA JUGA:Nasib Jorge Martin dan Bastianini 2024 Diumumkan Ducati
Hal ini karena mereka yakin kalau ban di MotoGP itu spesial dan tidak bisa sembarangan, maka akan butuh waktu.
Di saat Michelin masih menjadi pemasok tunggal MotoGP sampai 2026, Pirelli punya waktu setidaknya tiga tahun.
"Ban untuk ke MotoGP tentu saja sudah kami siapkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: