Mengungkap 5 Suku di Nusa Tenggara Timur dengan Budaya Ilmu Magis yang Kuat

Mengungkap 5 Suku di Nusa Tenggara Timur dengan Budaya Ilmu Magis yang Kuat

Inilah 5 Suku Unik di Nusa Tenggara Timur yang Dipercaya Kuat Dengan Budaya Ilmu Magisnya -Foto: net-

5. Suku Alor

Suku Alor menempati Pulau Alor, yang merupakan bagian dari Kepulauan Alor di NTT. Meskipun mayoritas suku Alor menganut agama Kristen, beberapa masih mempertahankan kepercayaan tradisional, termasuk pemujaan terhadap roh nenek moyang dan alam sekitar. Beberapa daerah di Pulau Alor dikenal sebagai pusat ilmu hitam dan kesaktian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: