Dibalik Rasa Asamnya! Inilah Deretan Manfaat Buah Lemon yang Bagus untuk Jaga Kesehatan

Dibalik Rasa Asamnya! Inilah Deretan Manfaat Buah Lemon yang Bagus untuk Jaga Kesehatan

Dibalik Rasa Asamnya! Inilah Deretan Manfaat Buah Lemon yang Bagus untuk Jaga Kesehatan -Foto: net-

Lemon mengandung flavonoid seperti hesperidin dan diosmin yang dapat menurunkan kadar kolesterol, sehingga mengurangi risiko penyakit jantung dan stroke.

4. Mencegah anemia

Kandungan zat besi dalam lemon membantu menjaga keseimbangan sel darah merah dan mencegah anemia. Vitamin C dalam lemon juga membantu penyerapan zat besi dari makanan.

5. Membantu membakar lemak

Walaupun belum ada bukti ilmiah yang pasti, air lemon hangat diyakini dapat membantu membakar lemak dalam tubuh dan mengurangi keinginan makan berlebihan karena meningkatkan rasa kenyang.

Namun, penting diingat bahwa beberapa orang bisa mengalami reaksi alergi terhadap lemon, dan konsumsi berlebihan juga dapat menimbulkan masalah kesehatan. Oleh karena itu, konsultasikan dengan dokter sebelum rutin mengonsumsi lemon.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: