Puncak Kejayaan Sriwijaya di Abad 8 M, Siapa Rajanya, Berikut Peninggalan Kebesaran Kerajaan Maritim Ini

Puncak Kejayaan Sriwijaya di Abad 8 M, Siapa Rajanya, Berikut Peninggalan Kebesaran Kerajaan Maritim Ini

Foto : Raja kerajaan Sriwijaya.-Puncak Kejayaan Sriwijaya di Abad 8 M, Siapa Rajanya, Berikut Peninggalan Kebesaran Kerajaan Maritim Ini-Google.com

Sri Udayadityawarman

Sri Culamaniwarman atau Cudamaniwarmadewa

Sri Marawijayatunggawarman

Sri Sanggramawijayatunggawarman

BACA JUGA:Mengungkap Kejayaan Kerajaan Sriwijiaya, Inilah 10 Bukti Jejak Sejarah di Nusantara

Masa Kejayaan Kerajaan Sriwijaya

Kerajaan Sriwijaya mencapai masa puncak kejayaan pada masa pemerintahan Raja Balapuntradewa pada abad ke 8 M dan 9 M. 

Pada dasarnya, Kerajaan Sriwijaya mengalami masa gemilang hingga masa pemerintaha Sri Marawijaya. 

Hal ini didasarkan pada Kerajaan Sriwijaya yang disibukkan dengan perang melawan Jawa pada tahun 922 M dan 1016 M. 

Dilanjutkan melawan Kerajaan Cola (India) pada tahun 1017 hingga 1025 M hingga raja Sri Sanggramawijaya berhasil ditawan.

BACA JUGA:Bukti Adanya Kekuasaan di Nusantara! Inilah 10 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang Telah Ditemukan

Pada masa kejayaannya, wilayah Sriwijaya mampu menguasai jalur perdagangan Selat Malaka. 

Selain itu wilayah kekuasaannya mampu diperluas hingga Jawa Barat, Kalimantan Barat, Bangka, Belitung, Malaysia, Singapura, dan Thailand Selatan. 

Guna mengamankan wilayah laut, Sriwijaya membangun aramada laut yang kuat sehingga kapal asing yang ingin berdagang merasa aman. 

Sriwijaya kemudian berkembang menjadi kerajaan maritim yang kuat di masanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: