Mengenal 5 Senjata Tradisional Suku Jambi, Konon Senjata ini Peninggalan Para Raja Zaman Dahulu

Mengenal 5 Senjata Tradisional Suku Jambi, Konon Senjata ini Peninggalan Para Raja Zaman Dahulu

Mengenal 5 Senjata Tradisional Suku Jambi, Konon Senjata ini Peninggalan Para Raja Zaman Dahulu -Foto: net-

PAGARLAMPOS.COM - Jambi memiliki beragam senjata tradisional. senjata tradisional Jambi ini merupakan salah satu saksi yang merekam sejarah dan mewarisi nilai-nilai nenek moyang.

Sebelum mempelajari tentang senjata tradisional Jambi, mari pelajari lebih dulu tentang senjata tradisional secara umum.

Senjata tradisional adalah sebuah perkakas yang dapat digunakan untuk berbagai tujuan, termasuk untuk mengakibatkan cedera atau kerusakan pada benda atau makhluk hidup. 

Selain itu, senjata memiliki peran dalam pertahanan diri dan dapat digunakan untuk menyerang atau mengintimidasi lawan.

BACA JUGA:Miliki Kekuatan Magis yang Sakti, 4 Suku Ini Terkenal Sakti di Nusa Tenggara Timur (NTT)

BACA JUGA:Menelusuri Kekayaan Budaya, Berikut Inilah 10 Tradisi Unik dari Berbagai Penjuru Dunia!

Kebudayaan Jambi merupakan akulturasi  beberapa suku  ras Melayu yaitu: suku Kerinci, suku Kubu, suku Anak Dalam dan suku pedalaman yang hidup berdampingan di Semenanjung Sumatera.

Salah satu keunikan budaya  suku-suku di provinsi ini diungkapkan melalui sejumlah senjata tradisional.

Nama-nama senjata tradisional Jambi Sebenarnya masyarakat Jambi mempunyai banyak jenis senjata tradisional yang berbeda-beda.

Hal ini dikarenakan adanya pengaruh Kerajaan Melayu dan Kerajaan Sriwijaya pada masa lalu yang mewariskan ilmu pengetahuan tentang berbagai jenis senjata tersebut.

BACA JUGA:Keturunan Si Pahit Lidah? Ternyata Ini Silsilah Keluarganya Versi Suku Gumay

BACA JUGA:Miliki Kekuatan Magis yang Sakti, 4 Suku Ini Terkenal Sakti di Nusa Tenggara Timur (NTT)

Tetapi, diantara jenis senjata adat tersebut hanya 5 yang tersisa. Nama senjata adat Jambi adalah: Varian senjata lainnya telah punah ditelan masa.

Kelima senjata yang masih tersisa tersebut kami jelaskan secara rinci sebagaimana berikut ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: