Tak Hanya Jaga Kesehatan Jantung, Inilah 5 Khasiat Luar Biasa dari Seledri yang Menyehatkan
Tak Hanya Jaga Kesehatan Jantung, Inilah 5 Khasiat Luar Biasa dari Seledri yang Menyehatkan -Foto: net-
3. Menurunkan tekanan darah
BACA JUGA:Pernah Coba? Ini 5 Kelezatan Musiman Manfaat dan Varietas Buah Carica di Indonesia!
Tahukah Anda bahwa seledri ternyata juga memiliki manfaat dalam menurunkan tekanan darah?
Journal of Medicinal Food memuat sebuah penelitian yang dilakukan pada tahun 2014 mengenai dampak penggunaan ekstrak biji seledri pada tekanan darah.
Penelitian pada hewan tersebut yang menyatakan bahwa ekstrak biji seledri ternyata dapat membantu menurunkan tekanan darah.
Namun, untuk memastikan kebenarannya, masih harus melakukan penelitian lebih lanjut pada manusia.
Selain itu, penelitian lain pada tahun 2016 menyarankan orang dengan tekanan darah tinggi untuk mengonsumsi lebih banyak serat.
Mengingat seledri merupakan sayuran yang kaya akan serat, Anda bisa memasukkan sayuran ini ke dalam menu makanan harian jika ingin menurunkan tekanan darah.
4. Mencegah peradangan
Manfaat kesehatan lain yang bisa Anda rasakan dari seledri adalah pencegahan terhadap peradangan.
Bagaimana bisa? Ternyata, seledri memiliki kandungan apigenin yang memiliki sifat antiinflamasi, antibakteri, antivirus,
dan antioksidan yang juga dapat melakukan perlawanan terhadap radikal bebas penyebab penyakit kanker.
Sebuah penelitian tahun 2015 membuktikan bahwa apigenin dan makanan yang kaya akan apigenin berpotensi membantu
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: