Mencicipi Kenikmatan dan 5 Manfaat Ketan Hitam yang Menyehatkan Tubuh

Mencicipi Kenikmatan dan 5 Manfaat Ketan Hitam yang Menyehatkan Tubuh

Mencicipi Kenikmatan dan 5 Manfaat Ketan Hitam yang Menyehatkan Tubuh-Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Ketan hitam merupakan bahan makanan serba guna yang sering dipilih sebagai camilan manis.

Selain rasanya yang unik dan nikmat, ketan hitam juga mempunyai berbagai manfaat  yang tidak akan Anda temukan pada bahan makanan serupa.

Ketan hitam berwarna hitam sebelum dimasak dan berubah menjadi ungu setelah dimasak.

Warna ketan yang hitam menandakan makanan tersebut mempunyai kandungan antosianin yang tinggi.

BACA JUGA:Menikmati Manisnya Buah Sirsak yang Menyimpan Manfaat Baik untuk Kesehatan

BACA JUGA:Kamu Pecinta Buah Strawberry? Kenali Manfaatnya untuk Kesehatan

Sering disajikan dengan bubur kacang hijau, ketan hitam memiliki rasa yang nikmat dan lembut.

Manfaat ketan hitam bagi kesehatan  cukup banyak.

Namun berbeda dengan nasi putih pada umumnya, nasi jenis ini tinggi serat dan nutrisi lainnya.

Beras ini termasuk dalam spesies Oryza sativa L.

BACA JUGA:Mengulik 5 Rahasia Ajaib Sayur Pakis yang Bermanfaat Baik untuk Kesehatan

BACA JUGA:Intip 5 Rahasia yang Tersimpan Pada Sayur Pakis Baik untuk Kesehatan

Ciri khasnya ada pada warna hitam keunguan, dari pigmen bernama antosianin, yang memiliki sifat antioksidan kuat.

Sebelum membahas mengenai manfaatnya, ada satu fakta menarik mengenai beras hitam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: