Usai Tanduk dari Jepang, Timnas Indonesia Tempati Posisi ketiga Klasemen Grup!

Usai Tanduk dari Jepang, Timnas Indonesia Tempati Posisi ketiga Klasemen Grup!

--

PAGARALAMPOS.COM - Timnas Indonesia tetap berada di posisi ketiga klasemen Grup D Piala Asia 2023. Timnas Indonesia kalah dari Jepang pada matchday terakhir di Al Thumama Stadium, Rabu (24/1/2023).

Tim besutan Shin Tae-yong itu kalah dengan skor 1-3 dari Jepang. Gol Jepang dicetak oleh Ayase Ueda pada menit keenam dan 52, serta gol bunuh diri Justin Hubner pada menit ke-88.

Timnas Indonesia mencetak gol menjelang laga berakhir melalui Sandy Walsh. Hasil itu membuat timnas Indonesia berada di posisi ketiga klasemen akhir Grup D dengan tiga poin.

BACA JUGA:Honda Supra X 125 Cross, Bangkit dari Kubur dengan Gaya Trail yang Sangar

BACA JUGA:Ganggu Penampilan Karena Ada Uban di Rambut? Ini 4 Shampo Terbaik untuk Mengatasinya

Tiga poin tersebut didapat dengan mengalahkan Vietnam pada 19 Januari 2024 dengan skor 1-0. Sementara itu, Vietnam menang atas Irak pada matchday ketiga di Jassim Bin Hamad Stadium, Rabu (24/1/2024).

Vietnam kalah dari Irak dengan skor 2-3. Gol Vietnam dicetak oleh Bui Hoang Viet Anh pada menit ke-42. Irak membalas melalui Rebin Sulaka pada menit ke-47. Gol kedua Irak dicetak oleh Aymen Hussein pada menit ke-73.

Gol kemenangan Irak dicetak oleh  Tim besutan Philippe Troussier menyamakan kedudukan pada menit ke 90+1 melalui Nguyen Quang Hai.

BACA JUGA:Terungkap, Ternyata Ini Biaya Servis, Pajak, dan Bensin Honda CRF250 Rally, Ini Selengkapnya!

BACA JUGA:10 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya, Bukti Pengaruh Serta Luasnya Daerah Kekuasaan di Nusantara

Vietnam pun angkat koper dengan sia-sia alias tanpa poin, Irak mengumpulkan sembilan poin. Sementara itu, Irak menjadi juara grup, Jepang sebagai runner-up grup.

Kedua tim tersebut lolos langsung ke babak 16 besar. Dengan demikian timnas Indonesia harus menunggu hasil Grup E dan F yang dimainkan untuk menentukan kelolosan ke babak 16 besar.

Timnas Indonesia di klasemen peringkat ketiga terbaik masih berada di posisi keempat. Bahrain dari Grup E dan Oman dari Grup F yang belum bermain akan menentukan nasib Indonesia. Bahrain berada di atas timnas Indonesia dengan tiga poin dan Oman di bawah Garuda dengan satu poin.

BACA JUGA:7 Suku Ini Ternyata Penghasil Wanita Cantik Di Indonesia, 12 Suku di Sumsel Termasuk Ngga Ya?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: