A Werewolf Boy, Melukiskan Cinta Sejati Melampaui Daya Imajinasi, ini Filmnya!

A Werewolf Boy, Melukiskan Cinta Sejati Melampaui Daya Imajinasi, ini Filmnya!

A Werewolf Boy, Melukiskan Cinta Sejati Melampaui Daya Imajinasi, ini Filmnya!-Viu-Viu

BACA JUGA:Andy Lau Jadi Penjudi Ulung, di Film Perfect Exchange, Simak Sinopsisnya Disini!

Keesokan paginya Soon Yi dan Ibunya melihat seorang anak muda yang sangat lusuh dan tidak terawatt. Mereka yang awalnya takut akhirnya memutuskan untuk merawatnya karena merasa kasihan.

Hari demi hari Soon Yi merawat anak muda itu hingga menjadi lebih baik. Suatu hari, mereka semua pergi ke pasar. Ketika ada insiden sebuah balok hampir menimpa mereka, anak laki ini melindungi mereka dan ajaibnya anak muda ini tidak terluka sama sekali. Anak muda ini kemudian mereke beri nama Chul-Soo.

Suatu malam, Ji Tae menggoda Soon Yi. Chul-Soo yang mengetahui hal ini seketika berubah menjadi serigala dan mulai menyingkirkan orang-orang yang menggangu Chul-Soo.

BACA JUGA:The Resistance Banker, Kisah Nyata tentang Keberanian dan Pengorbanan, ini Dia Filmnya!

Fakta Menarik A Werewolf Boy

1. Naskah Ditulis Saat Sutradara Masih Berkuliah

Jauh sebelum film ini tayang, ternyata naskah A Werewolf Boy ditulis oleh sutradara Jo Sung-He ketika dirinya masih berkuliah di Korean Academy of Film Arts.

Walaupun mengalami revisi berkali-kali, namun pada akhirnya Sung-He berhasil menyelesaikan naskah ini dan berakhir menjadi sebuah karya film.

BACA JUGA:Amazing! Sinopsis No More Bets, Film Terlaris di Cina yang Meraih Keuntungan Triliunan Rupiah

2. Song Joong Tak Banyak Bicara

Fakta menarik A Werewolf Boy selanjutnya adalah tentang dialog Joong-Ki yang terbilang sedikit. Sebagai pemain utama yang memerankan makhluk manusia serigala, hal ini membuat dirinya minim melakukan percakapan.

Kata-kata yang Ia ucapkan hanya sebatas suara-suara khas serigala. Hal ini justru membawa tantangan tersendiri karena dirinya harus bisa menyamakan emosi dan mimik wajah sehingga pesan yang ingin disampaikan bisa tersalurkan dengan baik.

BACA JUGA:Film The Wolf of Wall Street, Rahasia Broker Pasar Saham Dunia, Yuk Nonton !

3. Pertemuan Pertama Sutradara dengan Song Joong-Ki

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: