Inilah Khasiat Ajaib Konsumsi Susu Jahe yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

Inilah Khasiat Ajaib Konsumsi Susu Jahe yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

5 Manfaat Luar Biasa Minuman Kombinasi Jahe dan Susu yang Kaya Akan Khasiat -Foto: net-

BACA JUGA:Biaya liburan ke Kota Pagaralam, Tidak Bikin Kantong Kering!

Manfaat ini berasal dari kalsium, potassium, dan magnesium yang bekerja dengan mencegah kelemahan tulang.

Kandungan jahe di dalamnya membuat tulang terhindar dari kelelahan akibat infeksi, peradangan, dan masalah lainnya.

Membuat susu jahe tak harus mencampurnya dengan susu sapi, tetapi juga susu almond atau kedelai.

Minuman sehat ini bermanfaat untuk meredakan mual hingga meningkatkan kualitas tidur.

BACA JUGA:5 Model Rambut Pria Korea yang Akan Membuat Anda Tampil Beda di Tahun 2023

Manfaat susu jahe berasal dari sifat antiinflamasi dan antibakteri dalam rempah.

Sifat tersebut bekerja dengan membunuh semua benda asing yang ada di tubuh dan yang dapat menimbulkan masalah.

Berikut inilah 5 manfaat susu jahe yang sehat untuk pencernaan tubuh anda:

1. Mendukung kekebalan tubuh

Studi ilmiah berjudul Connecting the immune system, systemic chronic inflammation and the gut microbiome: The role of sex yang terbit pada Journal of Autoimmunity, menemukan bahwa jahe memiliki efek antiinflamasi dan antioksidan yang kuat.

BACA JUGA:Banyak Cerita Mistis di Gunung Kelud! Apakah Itu? Yuk Simak Ini Penjelasanya

Karena efek antiinflamasi dan antioksidan inilah jahe dapat mendukung kekebalan tubuh.

Cara kerjanya dengan melindungi tubuh dari radikal bebas dan membunuh patogen berbahaya penyebab penyakit.

2. Meredakan mual atau mabuk perjalanan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: