Paling Hits! 7 Tempat Wisata Terpopuler di Kabupaten Kebo
Paling Hits! 7 Tempat Wisata Terpopuler di Kabupaten Kebo -Foto: net-
BACA JUGA:Dominasi 7 Model Rambut Pendek Wanita Paling Ngetrend 2023
6. Jembatan Jihan
Jika umumnya sebuah jembatan di bangun memanjang di atas sebuah sungai namun berbeda halnya dengan jembatan Jihan.
Jembatan ini dibangun di atas sebuah hamparan persawahan warga.
Dari jembatan ini Anda bisa menikmati sejuknya suasana ala pedesaan serta melihat hamparan hijau dari sawah yang beradi disekitar jembatan.
Lokasi: Desa Betung Bedarah Barat, Kec. Tebo Ilir, Kab. Tebo.
BACA JUGA:5 Wisata Pantai Terbaik di Gianyar, Ayo Kita Kemon!
7. Kebun Raya Bukit Sari
Tebo juga memiliki tempat wisata yang cukup menarik untuk dikunjungi salah satunya adalah kebun raya Bukit Sari.
Disaat Anda merasa lelah dengan aktivitas pekerjaan tak ada salahnya Anda untuk berlibur ke tempat ini.
Kebun raya dengan luas sekitar 300 ha dan berjarak kurang lebih 1,22 km dari Muaro Bungo ini memiliki setidaknya 50 spesies flora.
Tempat dengan tipe ekosistem hutan tropika ini menawarkan kesejukan alamnya serta air sungai yang sangat jernih.
Dan menariknya lagi di kawasan kebun raya Bukit Sari terdapat sebuah sumber air panas dengan luas sekitar 6,5 ha dengan diameter kurang lebih 2 meter persegi.
Dijamin Anda akan betah berlama-lama di tempat ini.
Lokasi: Kembang Seri, Kec. Maro Sebo Ulu, Kab. Batang Hari.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: