Film The Raid Redemption, Menggali Kejahatan dan Pengorbanan dalam Aksi Penuh Adrenalin

Film The Raid Redemption, Menggali Kejahatan dan Pengorbanan dalam Aksi Penuh Adrenalin

Film The Raid Redemption, Menggali Kejahatan dan Pengorbanan dalam Aksi Penuh Adrenalin-net.-net.

BACA JUGA:Danau Quarry Jayamik: Destinasi Wisata Danau Toska di Bogor

Di Toronto Film Festival, The Raid: Redemption mendapat penghargaan Midnight Madness. Setelah membintangi The Raid: Redemption sebagai pemeran utama, nama Iko Uwais berhasil mendunia.

Bahkan, The Raid juga memiliki film sekuel yang diberi judul The Raid 2 (2013). Selain itu, Keberhasilan The Raid sepertinya menjadi jalan bagi Iko dalam berkarier di Hollywood.

Yang mana, Iko Uwais berhasil membintangi film Star Wars: Episode VII - The Force Awakens (2015), Headshot (2017), Beyond Skyline (2017), The Night Comes For Us (2018), Mile 22 (2018), dan Triple Threat (2019).

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: