Temuan Sawah Kuno dan Jejak Istana Kekaisaran yang Hilang Bikin Geger, Ini Faktanya
Temuan Sawah Kuno dan Jejak Istana Kekaisaran yang Hilang Bikin Geger, Ini Faktanya--Net_Ilustrasi
PAGARALAMPOS.COM - Misteri membingungkan para arkeolog selama bertahun-tahun akhirnya terpecahkan belum lama ini.
Tiongkok, negeri yang kaya akan sejarah dan budaya, terus menghadirkan kejutan dengan temuan arkeologisnya yang menakjubkan.
Mereka menemukan sawah basah tertua di dunia dan lokasi Istana Kekaisaran Dinasti Yuan yang disebut-sebut hilang selamanya.
Para arkeolog menyebut lokasi situs sawah kuno di Provinsi Zhejiang, China Timur, menjadi bagian sejarah dunia kuno yang berusia 7.000 tahun dan merupakan sumber penting penemuan prasejarah terbesar.
BACA JUGA:Sejarah Kapal Jung di Abad 14, Dimasa Majapahit Menguasai Lautan Asia Tenggara
Para pakar di sana menemukan sawah kuno ini diketahui yang paling awal di dunia dalam penelitian sejarah. “Total luas sawah prasejarah di situs Shiao di Yuyao propinsi Zhejiang adalah sekitar 900.000 meter persegi," terang Wang Yonglei, ketua tim proyek sawah Institut Peninggalan Budaya dan Arkeologi Zhejiang.
peneliti menemukan sawah kuno dan ditemukan jejak-jejak istana hilang dari kekaisaran Tiongkok. Mari kita menjelajahi misteri dan kekayaan sejarah yang terkandung dalam temuan ini
1. Sawah Kuno, Jejak Pertanian Abad Lama
Temuan sawah kuno di Tiongkok membawa kita kembali ke masa lalu, di mana pertanian menjadi tulang punggung kehidupan masyarakat.
BACA JUGA:Serunya Liburan di Alam Bebas, 5 Lokasi Camping Aman di Bogor yang Punya Pemandangan Mempesona!
Struktur pertanian yang canggih dan mungkin memiliki fungsi irigasi yang maju menyoroti tingkat kemajuan pertanian pada masanya.
2. Penelitian Arkeologis yang Mendalam
BACA JUGA:Mengulas Kisah 5 Suku di Sulawesi Utara, Konon Memiliki Sejarah Satu Darah Kekerabatan
Tim arkeolog yang berdedikasi terus menyelidiki situs sawah kuno ini untuk mengungkap lebih banyak rahasia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: