Selain Jaga Kesehatan Jantung, Ini 5 Manfaat Lainnya Konsumsi Telur Ayam kampung

Selain Jaga Kesehatan Jantung, Ini 5 Manfaat Lainnya Konsumsi Telur Ayam kampung

Selain Jaga Kesehatan Jantung, Ini 5 Manfaat Lainnya Konsumsi Telur Ayam kampung -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Telur ayam kampung adalah Telur  dari ayam yang dipelihara dengan sistem tradisional.

Mereka bisa keluar kandang dan  mencari makanannya sendiri.

Berkat proses peternakan tradisional ini, ayam kampung  tidak mudah stres.

Hal ini menghasilkan kualitas telur yang lebih baik dan lebih sehat dibandingkan telur ayam biasa.

BACA JUGA:Papua Barat, Ini Dia Pesona Surga yang Belum Terjamah, Simak Penjelasan Lengkapnya Disini!

Telur ayam kampung dihasilkan dari ayam kampung.

Ayam kampung bukanlah ayam yang hidup di pedesaan, melainkan ayam yang dipelihara secara bebas dan tidak dipelihara terus-menerus  di dalam kandang.

Telur ayam kampung merupakan  lauk yang bergizi, mudah ditemukan dan dapat diolah menjadi berbagai macam masakan.

Nutrisi telur jenis ini dinilai lebih tinggi dan alami daripada telur ayam negeri.

Jenis pakan ayam negeri atau ayam ras dan ayam kampung sebenarnya tidak jauh berbeda.

BACA JUGA:Mau Punya Motor Irit? Coba Pilih 1 Dari 7 Merk Motor Matic Di Indonesia Ini!

Akan tetapi, ayam kampung juga dibiarkan makan tanaman atau serangga ketika sedang berkeliaran.

Dengan proses pemeliharaan seperti ini, ayam kampung jadi tidak gampang stres dan telur yang dihasilkan bisa lebih berkualitas serta lebih sehat jika dibandingkan dengan telur ayam negeri.

Berikut 5 manfaat telur ayam kampung yang sehat untuk tubuh:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: