Kamu Harus Tau! Inilah 5 Manfaat Arang Aktif yang Bagus untuk Kesehatan hingga Kecantikan

Kamu Harus Tau! Inilah 5 Manfaat Arang Aktif yang Bagus untuk Kesehatan hingga Kecantikan

Kamu Harus Tau! Inilah 5 Manfaat Arang Aktif yang Bagus untuk Kesehatan hingga Kecantikan -Foto: Ist-

PAGARALAMPOS.COM -  Manfaat arang aktif mungkin masih belum banyak diketahui. Padahal, bahan satu ini memiliki Manfaat yang sangat baik untuk kesehatan dan kecantikan

Arang aktif sering kali dijadikan obat untuk mengatasi berbagai keluhan kesehatan.

Arang aktif atau activated charcoal bukanlah arang yang biasa digunakan untuk menghidupkan bara api. 

Arang aktif ini merupakan bubuk hitam halus yang terbuat dari arang tulang, batok kelapa, gambut, dan sebagainya. 

BACA JUGA:Ini Cara Ampuh Merawat Kampas Kopling Motor Agar Optimal dan Awet, Apa Aja Yah?

Arang aktif ini dipanaskan dalam suhu yang sangat tinggi, sehingga memiliki beragam manfaat untuk kesehatan dan kecantikan. 

Seperti yang disampaikan di atas, arang aktif mengantongi berbagai manfaat untuk kesehatan dan kecantikan. Manfaat arang aktif tersebut, yaitu:

1. Berpotensi menurunkan kadar kolesterol

Tak hanya mengikat racun, beberapa laporan pun menyebutkan bahwa arang aktif juga berpotensi untuk menarik kolesterol dan asam empedu yang mengandung kolesterol di usus. 

BACA JUGA:Release Produk Terbaru, Kini Nokia 2300 5G Hadir dengan Performa Terbaiknya

Hal ini dapat mencegah tubuh untuk menyerap kolesterol, sehingga mengurangi kadarnya di tubuh.

Temuan ini tentu sama menjanjikannya dengan manfaat arang aktif untuk ginjal. Hanya saja, penelitian lebih lanjut diperlukan untuk mengonfirmasi khasiat ini.

2. Menangani diare

Arang aktif juga diajukan sebagai bahan untuk mengatasi diare karena sifatnya yang bisa mengikat racun. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: