5 Manfaat Ketela Pohon ini Sangat Baik untuk Kesehatan Tubuh

5 Manfaat Ketela Pohon ini Sangat Baik untuk Kesehatan Tubuh

5 Manfaat Ketela Pohon ini Sangat Baik untuk Kesehatan Tubuh -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Singkong merupakan makanan pokok bagi sebagian penduduk dunia, terutama yang tinggal di wilayah tropis, seperti Amerika Selatan, Afrika, dan Asia, termasuk indonesia.

Di Indonesia sendiri, singkong banyak diolah menjadi aneka hidangan, mulai dari gorengan, singkong kukus atau rebus, tape, hingga getuk.

Bahkan, di Indonesia, ketela pohon merupakan makanan pokok yang cukup legendaris dan dikonsumsi hingga kini.

Meskipun kesannya makanan orang desa, tetapi manfaatnya bagi kesehatan cukup banyak.

BACA JUGA:Perdaanya Israel Luncurkan Mortir Pintar Iron Sting, Lumpuhkan Peluncur Roket Hamas

Oleh karena itu, tidak ada salahnya untuk mengetahui bagaimana manfaat ketela pohon ini bagi tubuh.

Siapa tahu di kemudian hari dapat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari.

Ketela pohon memiliki kalori hampir dua kali lipat daripada kentang dan mungkin salah satu makanan berkalori dengan nilai tertinggi untuk setiap umbi dan akar kaya pati akar 100 g menghasilkan 160 kalori.

Berikut 5 manfaat ketela pohon untuk kesehatan:

BACA JUGA:Tutup Pendidikan Sespimti-Sespimmen, Kapolri Minta Pemimpin Polri Jadi Teladan

1. Mencegah malanutrisi

Manfaat ketela pohon berikutnya yaitu sebagai pencegah malanutrisi, terutama di negara yang rentan terjadi masalah gizi dan nutrisi.

Ketela pohon merupakan tanaman yang toleran terhadap kekeringan dan hama.

Tanaman akar ini dapat disimpan di tanah selama beberapa musim tanam, sebagai makanan cadangan ketika tanaman lain langka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: