Bingung Cari Tempat Nongki? Inilah 3 Tempat Nongkrong di Magelang Dengan View Alam yang Wajib Dikunjungi!

Bingung Cari Tempat Nongki? Inilah 3 Tempat Nongkrong di Magelang Dengan View Alam yang Wajib Dikunjungi!

Bingung Cari Tempat Nongki? Inilah 3 Tempat Nongkrong di Magelang Dengan View Alam yang Wajib Dikunjungi!--Net

PAGARALAMPOS.COM - Tiga wisata alam yang populer di Kabupaten Magelang yang wajib anda kunjungi, sayang jika di lewatkan.

Kabupaten Magelang di Jawa Tengah memang selalu identik dengan wisata sejarah, yang paling terkenal adalah Candi Borobudur.

Namun, kabupaten ini tidak melulu soal wisata sejarah.

Kabupaten Magelang mempunyai daya tarik wisata alam yang tidak kalah dengan tempat wisata alam lainnya.

BACA JUGA:Sudah Tahu Belum? Ternyata Ini Merk Ban Motor yang Teruji Paling Awet dan Tahan Lama

Tempat wisata alam di Kabupaten Magelang ini bisa Anda kunjungi untuk melepas kepenatan akibat hiruk pikuk kehidupan perkotaan di akhir pekan.

Atau Anda bisa berkunjung saat liburan sekolah anak-anak.

Berikut tiga rekomendasi tempat wisata alam di Kabupaten Magelang Jawa Tengah seperti dilansir Instagram magelang_wisata.

1. Pinus Kragilan

Objek wisata alam Pinus Kragilan terletak di ujung Magelang tepatnya di lereng Gunung Merbabu Desa Pogalan Kecamatan Pakis.

BACA JUGA:Inilah 3 Ban Tahan Banting di Jalanan Indonesia, Miliki Kualitas Mantap yang Tahan Lama Mas Bro

Wisata alam Pinus Kragilan juga menyediakan area berkemah, spot-spot foto selfi menarik dan beberapa fasilitas rekreasi lain.

Udara segar dan sejuk yang berhembus bisa mengganti rasa penat kalian dengan ketenangan.

Tempat rekreasi ini cocok menjadi tempat nongkrong kekinian bareng sahabat sekaligus menjelajahi hutan pinus.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: