Mau iPhonemu Tetap Awet? Begini 8 Tips Merawatnya Agar Tidak Cepat Rusak!
PAGARALAMPOS.COM - Tidak dapat dipungkiri bahwa produsen gadget seperti smartphone terus berinovasi dan mengembangkan teknologi dengan memperkenalkan produk-produk terbarunya.
Tak terkecuali Apple, melalui iPhone, perusahaan terus meluncurkan model baru setiap tahunnya.
Tak heran jika banyak pengguna smartphone Android yang ingin mengupgrade ke iPhone, apalagi sistem operasi ini terus diperbarui selama 5 tahun.
Bagi pengguna yang tetap menggunakan produk iPhone lama karena masih didukung pembaruan sistem operasi, tentunya perlu mengetahui cara merawat iPhone agar awet.
Dengan cara ini, pembaruan sistem operasi selalu dapat diperoleh dan digunakan secara maksimal. Lantas, apa saja tips merawat iPhone dengan baik dan memperpanjang umurnya?
iPhone adalah salah satu ponsel terkemuka, terkenal di dunia karena teknologi canggihnya.
Namun karena harganya yang tidak murah, diperlukan tindakan pencegahan tambahan agar iPhone Anda bisa bertahan lama.
Jika Anda masih bingung tentang bagaimana cara merawat ponsel iPhone Anda, berikut ini adalah beberapa tips yang dapat membantu Anda menjaga iPhone Anda agar tetap awet dan tidak mudah rusak.
BACA JUGA:Kisah Cinta Penuh Perjuangan, Inilah Sejarah Cinta Putri Tribhuwana Tunggadewi dan Gajah Mada yang Melegenda
1. Lindungi Bodi HP dengan Case dan Pelindung Layar
Pergunakan case dan pelindung layar untuk melindungi bodi iPhone Anda dari benturan dan jatuh.
Case yang berkualitas dapat menjaga iPhone Anda dari kerusakan akibat terjatuh atau terbentur benda keras.
Pelindung layar, seperti tempered glass, dapat mengurangi risiko pecah atau retak pada layar saat terjatuh.
BACA JUGA:Gak Tau Malu! Kok Anak Minta Ibu Layani Begituan Sii, Ini Fakta Menarik Tradisi Suku Polahi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: