Para Pecinta Balap Wajib Tau! Ternyata Begini Tips Cara Menambah Power Pada Motor Drag
Para Pecinta Balap Wajib Tau! Ternyata Begini Tips Cara Menambah Power Pada Motor Drag-ilustrasi-naik motor
Memodifikasi mesin motor menjadi salah satu kunci untuk membuat motor drag kencang.
BACA JUGA:Lagi Viral! Ini 5 Destinasi Wisata Pantai Lampung Selatan yang Wajib Dikunjungi
Hal ini dikarenakan tenaga yang dihasilkan oleh mesin dapat mempengaruhi performa dari motor drag teman – teman.
Modifikasi mesin yang biasa dilakukan pada motor drag adalah mengganti as kep atau noken as, piston, kabel busi, dan karburator.
Biasanya, langkah dan diameter piston termasuk silinder motor drag diperbesar untuk meningkatkan performa motor.
Peningkatan kapasitas mesin ini harus sebanding dengan pengaturan perpindahan gigi akhir dan perbandingan transmisi untuk menjaga akselerasi maksimal motor dalam lintasan yang telah ditentukan.
BACA JUGA:Selain Wisatanya, Solo Juga Punya 5 Kuliner Khas Yang Wajib Kalian Coba
Penggantian Suspensi Asli
Suspensi asli atau suspensi bawaan yang ada dalam motor yang dilakukan modifikasi mejadi motor drag harus diganti.
Hal ini dikarenakan penggunaan suspensi belakang tabung akan membuat motor menjadi lebih nyaman dan stabil ketika di pacu di lintasan tanding.
Penggantian suspensi asli untuk membuat motor drag kencang tak tertandingi ini dapat dilakukan dengan suspensi baru berupa suspensi produk TSS dan Ride-It dengan harga yang terjangkau, atau Ohlins yang memiliki harga di atas rata – rata.
BACA JUGA:Media Promosi Budaya dan Pariwisata Pagar Alam
Modifikasi Karburator
Langkah selanjutnya yang dapat dilakukan untuk membuat motor drag kencang adalah dengan memodifikasi karburator.
Jadi, disarankan motor drag yang akan di bikin adalah motor yang sistem karburator, karena lebih sederhana dibandingkan dengan motor sistem injeksi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: