Wajib Ditonton Penggemar Film Horor, Apa Saja Film-Film Adaptasi dari Karya Sang ‘Bapak Horor’ Dunia (146)
Wajib Ditonton Penggemar Film Horor! Apa Saja Film-Film Adaptasi dari Karya Sang ‘Bapak Horor’ Dunia--google.com
PAGARALAMPOS.COM – Kelompok ‘True Knot’ ini dipimpin oleh Rose (Rebecca Ferguson).
Mereka mampu untuk bertahan ‘hidup’ cukup lama dengan cara ‘memakan uap’ orang lain.
Rose dan kawan-kawan berkelana mencari individu-individu yang memiliki kemampuan supranatural untuk dijadikan makanan.
BACA JUGA:Tuai Kontroversi, Tradisi Ritual Malam Pertama 5 Suku Indonesia Ini Gagal Bikin Gelisah
Mereka dengan kejamnya tega memangsa uap dari anak-anak kecil tak berdosa.
Menurut Rose, uap dari anak-anak lebih murni dan lezat untuk disantap.
Apalagi bila ditambahkan dengan bumbu rasa takut dan rasa sakit! Ugh.
BACA JUGA:Terpukau, Bentuk Penghormatan Kepada Leluhur Suku Dani Papua dan Tradisi Pengawetan Jasad
Rose melakukan kesalahan besar ketika ia berusaha melacak dan memangsa Abra Stone (Kyliegh Curran).
Secara tak terduga merupakan seorang anak dengan uap atau sinar yang sangat besar.
Besarnya uap Abra menunjukkan betapa besarkan makanan bagi Rose.
BACA JUGA:Nah, Jajaki Wisata Alam Lumajang, Pencinta Keasrian Semesta Wajib Nyamperin Ini
Dan itu juga menunjukkan sekaligus betapa besarnya punya kekuatan Abra yang harus Rose taklukkan.
Rose pikir, ia dapat menang dengan batuan anggota kelompoknya yang cukup banyak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: