Belum Pasti! Benarkah 3 Ton Logam Mulia di Gunung Padang Kekayaan Pajajaran? Berikut Ulasan Lengkapnya

Belum Pasti! Benarkah 3 Ton Logam Mulia di Gunung Padang Kekayaan Pajajaran?  Berikut Ulasan Lengkapnya

Belum Pasti! Benarkah 3 Ton Logam Mulia di Gunung Padang Kekayaan Pajajaran? Berikut Ulasan Lengkapnya--

PAGARALAMPOS.COM - Sampai saat ini, argumen yang mengatakan jika logam mulia sebanyak 3 ton yang ditemukan di gunung padang ini adalah peninggalan kekayaan kerajaan pajajaran belum bisa dipastikan kebenarannya.

Sebab, hingga kini, para ahli masih terus melakukan penelitian terhadap sejumlah temuan di gunung padang ini, termasuk juga logam mulia yang dimaksud.

Meskipun belum pasti, bisa saja ada benarnya anggapan dari kebanyakan masyarakat tersebut tentang logam mulia di gunung padang ini.

Mau tau bagaimana penjelasan lengkapny? yuk simak langsung artikel lengkap di bawah ini yang telah di rangkum dari berbagai sumber.

BACA JUGA:5 Suku Indonesia Ini Mendadak Viral Gara-gara Tradisi Ritual Tak Lazim Ini! Ini Dia Tradisinya  

Situs Gunung Padang, sebuah situs megalitikum yang terletak di sekitar Cianjur, Jawa Barat, telah menjadi pusat perhatian dalam penelitian arkeologi dan geologi.

Bahkan santernya berita saat penemuan situs ini dijadikan tempat 'sekolah' bagi para peneliti.

Karena banyak misteri yang harus digali.

BACA JUGA:Viral, Terkubur Logam Mulia di Situs Gunung Padang, Pendapat Peneliti EMAS, Kandungan Sebanyak Ini!!!

Tak hanya arkeolog dan geolog yang tertarik pada situs ini, sejumlah kelompok masyarakat pun turut memberi pendapat.

Mereka percaya, bahwa Gunung Padang merupakan situs pemujaan yang merupakan petilasan Prabu Siliwangi.

Bahkan adanya temuan-temuan di situs padang ini berupa emas atau logam mulia yang tak tanggung-tanggung berjumlah nyaris 3 ton yang kemidian dipercaya masyarakat sekitar bahwa itu kekayaan kerajaan Padjajaran.

Situs itu disebut sebagai bukti nyata tingginya peradaban Sunda Kuno pada era kejayaan Kerajaan Pajajaran.

BACA JUGA:Tembok Batu Capai 10 Meter di Teras Gunung Padang, Ternyata Ini Fungsinya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: