Mengungkap Keberadaan Kota Saranjana, Jejak Misterius di Pulau Laut, Ada Dalam Peta dan Kamus Belanda?

Mengungkap Keberadaan Kota Saranjana, Jejak Misterius di Pulau Laut, Ada Dalam Peta dan Kamus Belanda?

Mengungkap Keberadaan Kota Saranjana, Jejak Misterius di Pulau Laut, Ada Dalam Peta dan Kamus Belanda?-Kolase-Berbagai Sumber

Meskipun tidak semua orang bisa melihat kota ini, kepercayaan atas keberadaannya tetap teguh.

Beberapa orang meyakini bahwa hanya orang pilihan dengan kemampuan khusus, seperti indra keenam, yang bisa melihat kota ghaib ini.

Karena keyakinan yang kuat, kota Saranjana terus menjadi misteri yang menarik bagi masyarakat setempat.

BACA JUGA:Banjir Penemuan Menghebohkan Di Gunung Padang, Lalu Siapakah Bangsa Yang Dulu Ada Disana?

3. Pua Leba, Sang 'Warga Pilihan'


--

Dalam cerita Saranjana, hanya orang pilihan atau yang memiliki kemampuan khusus yang bisa masuk ke kota ini. Salah satu tokoh yang disebut sebagai 'warga pilihan' adalah Pua Leba.

Pua Leba memiliki senjata tradisional mandau yang dipercaya mampu menembus alam ghaib.

Dia mengaku dapat keluar-masuk Saranjana dan bertemu dengan tokoh-tokoh dari sana, yang ternyata merupakan jin muslim dengan penampilan seperti manusia.

Pengakuan Pua Leba tentang modernitas dan kecanggihan kota Saranjana menyebar luas dan menjadi informasi yang misterius.

BACA JUGA:Ubah Gaya Rambut dengan Model yang Sesuai Wajahmu, Ini Pilihannya

4. Tercatat di Peta Zaman Belanda


--

Kota Saranjana menunjukkan keunikan dengan mencatat namanya dalam peta zaman Belanda.

Peta berjudul "Kaart van de Kust-en Binnenlanden van Banjermassing behoorende tot de Reize in het zuidelijke gedeelte van Borneo" karya Salomon Muller pada tahun 1945, mencatat daerah bernama Tandjong Sarandjana di sebelah selatan Pulau Laut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: