Pernah Jadi Tempat Tinggal Prabu Siliwangi, inilah 5 Misteri Gunung Hallimun

Pernah Jadi Tempat Tinggal Prabu Siliwangi, inilah 5 Misteri Gunung Hallimun

Pernah Jadi Tempat Tinggal Prabu Siliwangi, inilah 5 Misteri Gunung Hallimun -Foto: net-

Suku ini dikenal sebagai suku yang masih menjaga adat dan tradisi sehingga mereka sangat menutup diri dari dunia luar.

Pantas saja jika suku badui masih sangat percaya dengan mitos dan juga hal mistis di sekitar gunung halimun.

5. Terdapat Benteng Prabu Siliwangi

Jika Anda mendengar kata benteng, maka dalam benak Anda akan membayangkan sebuah bangunan yang kokoh yang kuat dimana bangunan tersebut sering digunakan sebagai tempat pertahanan dari serangan musuh.

BACA JUGA:Menyingkap Tradisi Paling Menakutkan dari 5 Suku Indonesia, Nomor 3 Paling Mengerikan!

Namun, agaknya sedikit berbeda dengan benteng yang ada di gunung halimun ini.

Benteng milik prabu siliwangi ini adalah benteng yang tidak dapat dilihat oleh mata telanjang.

Itulah mengapa benteng dikenal sebagai benteng yang penuh misteri dan hanya orang pintar saja yang bisa melihatnya.* 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: