Pagar Alam Coffe Festival 4! Luncurkan Branding Kopi Asli Kebangaan Tanah Besemah
Pagar Alam Coffe Festival 4! Luncurkan Branding Kopi Asli Kebangaan Tanah Besemah -foto : rerry/Pagaralampos-
Suku Basemah atau juga disebut Melayu Besemah , Besemah, Pasemah, atau Pesemah, adalah suku bangsa yang mendiami wilayah kota Pagaralam, kabupaten Empat Lawang, kabupaten Lahat, Ogan Komering Ulu Selatan, dan Muara Enim.
Suku ini secara umum bermukim di sekitar kawasan gunung berapi yang masih aktif, gunung Dempo.
BACA JUGA:Misteri Tak Terpecahkan! Ini Sejarah 3 Pejuang Sakti Tanah Jawa Ini Menghilang Tanpa Kejelasan
Walikota Pagaralam, Alpian Maskoni mengatakan Pagaralam merupakan salahsatu penghasil kopi terbesar di Provinsi Sumatera Selatan.
“Untuk itu kita follow up terus kegiatan-kegiatan seperti, sehingga bisa memperkenalkan kopi Pagaralam ke pasar nasional,” pungkasnya.
Selain terkenal dengan pemandangan alamnya yang indah, Pagaralam juga dikenal sebagai wilayah penghasil kopi robusta unggulan di Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: