Manfaat Jambu Jamaika atau Bol untuk Kesehatan

Manfaat Jambu Jamaika atau Bol untuk Kesehatan

Manfaat Jambu Jamaika atau Bol untuk Kesehatan-Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Jambu jamaika atau bol masih termasuk kerabat Jambu-jambuan, yuk'simak artikelnya.

Jambu jamaika bentuknya sekilas mirip jambu air. Bedanya, jambu jamaika ukurannya lebih besar.

Kulit buah jambu jamaika berwarna merah segar, ada pula sebagian jenisnya yang berwarna putih dan merah muda.

Jambu jamaika rasanya tidak manis seperti halnya jambu air. Rasa jambu jamaika cenderung hambar dan kering.

BACA JUGA:Khasiat Minum Teh Tawar Untuk Kesehatan

Di balik bentuk dan rasanya yang unik, jambu jamaika punya manfaat tak terduga untuk kesehatan.

Hal ini dikarenakan jambu bol punya segudang nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh.

Jambu yang satu ini mengandung banyak vitamin A yang baik untuk kesehatan mata.

Jambu jamaika juga mengandung protein, lemak, serat, kalsium, fosfor, zat besi, vitamin A, B1, B2, B3, C dan lainnya.

Kandungan gula pada jambu bol juga tidak tergolong tinggi sehingga jambu ini diklaim cocok untuk mengontrol gula darah dan mencegah diabetes.

BACA JUGA:Tim Puskeswan Cek Kesehatan Hewan Qurban, Hasil Temuanya Seperti Ini

Manfaat Mengonsumsi Jambu Jamaika atau Bol

Berikut ini manfaat jambu jamaika atau bol untuk kesehatan yang perlu diketahui

1. Menjaga kesehatan mata

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: