Usai Ganti Nomor Punggung, Vinicius Dibayangi Hal Buruk
BACA JUGA:Merupakan Keluarga Kerajaan, Inilah Ragam 5 Suku Di Sulawesi Utara!
Selain itu, ia berhasil menjadi pahlawan Real Madrid di final Liga Champions musim lalu melawan Liverpool. Dia adalah satu-satunya pencetak gol dalam kemenangan 1-0 Real Madrid atas Liverpool.
Vinicius mencetak gol pada menit ke-59.
Pada musim 2022-2023, Vinicius kembali menjadi andalan serangan kiri Real Madrid dan bermain cukup gemilang.
Meski Vinicius Junior mendapat kehormatan mengenakan nomor punggung 7, ia justru memikul beban berat.
Pasalnya, kontribusi besar selalu dibutuhkan dari pemilik nomor punggung 7 Real Madrid itu. Hal ini membuat angka 7 seperti dua sisi mata uang, apalagi saat angka tersebut berada di bawah kutukan.
BACA JUGA:Takut Potong Pendek? Ini Lho 7 Keuntungan Memiliki Rambut Pendek Sebahu
Setelah Cristiano Ronaldo meninggalkannya pada 2018, pemilik nomor ini terus gagal.
Mariano Diaz dan Eden Hazard adalah dua pemilik yang gagal total dalam eksploitasi. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: