Benarkah Gunung Padang Merupakan
Benarkah Gunung Padang Merupakan "Piramida" Tertua di Dunia? Yuk Simak Penjelasannya Disini-Foto: net-
PAGARALAMPOS.COM - Gunung Padang merupakan salah satu cagar budaya Indonesia yang memiliki daya tarik tersendiri. Bahkan banyak orang menyebut Gunung Padang sebagai “Piramida” tertua di Dunia.
Label ini terkuak berdasarkan temuan Peneliti Belanda Nicolaas Johannes Krom adalah orang pertama yang menemukan situs di kawasan Gunung Melati pada tahun 1914. Namun, tidak ada penelitian atau diskusi lebih lanjut pada saat itu.
Piramida Indonesia terdiri dari 5 teras menanjak, dibangun selama beberapa era yakni antara 5.000 SM dan mungkin jauh sebelum 20.000 SM.
Piramida Padang tetap terkubur di bawah tanah, Gunung Padang, nama yang berarti "Gunung Cahaya" diduga kuat mungkin piramida tertua di Bumi.
BACA JUGA:Sampai Majapahit Runtuh Abad 16, Padjadaran Tidak Juga Bisa Ditaklukan, Inikah Starteginya?
Jika temuannya benar, Gunung Padang adalah bukti peradaban kuno yang sangat maju, semacam Atlantis yang terlupakan dan mengubah semua yang dianggap arkeolog tentang sejarah peradaban manusia.
Gunung Padang bisa mengubah semua yang kita ketahui tentang sejarah.
Dipercaya secara luas bahwa struktur buatan manusia tertua bersembunyi di bawahnya, diciptakan oleh Peradaban Kuno yang tidak diketahui.
Belum banyak yang tahu, Gunung Padang menyimpan banyak fakta unik.
Fakta menarik yang akan membuat Anda semakin penasaran.
BACA JUGA:Meski Miliki Kekuatan Militer Besar, Ternyata Majapahit Pernah Gagal Menguasai Kerajaan Kecil Ini!
1. Menggambarkan Peradaban Dengan Teknologi Paling Tinggi Di Masanya
Berbagai hasil riset yang sudah di lakukan hingga saat ini menunjukkan bahwa arsitektur bangunan pada Situs Megalitikum Gunung Padang memiliki teknologi yang sangat maju di zamannya.
Jika dinilai dari usianya yang mencapai 25.000 tahun maka bisa di katakan situs ini adalah yang paling purba dengan teknologi yang paling maju.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: