Darah Haid Cuma Sedikit? Ini Dia 5 Penyebabnya

Darah Haid Cuma Sedikit? Ini Dia 5 Penyebabnya

Darah Haid Cuma Sedikit? Ini Dia 5 Penyebabnya -Foto: ist-

Ketika menyusui, tubuh ibu akan membuat hormon sintesis laktosa dan prolaktin alfa-laktalbumin.

Kedua jenis hormon tadi bisa mengakibatkan hormon reproduksi yang memicu terjadi ovulasi menjadi terhambat. Akibatnya, siklus menstruasi bisa dikatakan normal kembali setelah ibu selesai menyusui secara eksklusif.

BACA JUGA:Jangan Cemas! Begini 4 Cara Efektif Atasi Telat Haid

4. PCOS (Polycystic Ovary Syndrome)

PCOS merupakan masalah kesehatan reproduksi yang terjadi karena hormon dalam tubuh yang tidak seimbang.

Wanita yang mengalami masalah kesehatan ini umumnya mengalami ketidakseimbangan kadar hormon seks, yaitu estrogen dan progesteron. Namun, kadar hormon androgen justru berlebih dan rentan mengalami kista pada ovarium.

Perpaduan dari semua hal tersebut dapat berpengaruh pada proses ovulasi sehingga mengakibatkan darah haid menjadi lebih sedikit dan haid pun menjadi tidak lancar.

Beberapa kasus bahkan menunjukkan wanita dengan PCOS juga bisa tidak menstruasi dalam waktu lama. 

BACA JUGA:Bukan Pixie Hair Lho! 8 Model Rambut Pendek Ini Juga Keren

5. Penggunaan Alat Kontrasepsi

Siapa sangka, ternyata menggunakan alat kontrasepsi tertentu juga berdampak pada volume darah haid yang keluar saat menstruasi.

Tak hanya itu, alat kontrasepsi juga diduga membuat durasi haid menjadi lebih singkat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: