Segudang Manfaat Beras Kencur Bagi Kesehatan, Tak Hanya Penambah Nafsu Makan

Segudang Manfaat Beras Kencur Bagi Kesehatan, Tak Hanya Penambah Nafsu Makan

Segudang Manfaat Beras Kencur Bagi Kesehatan, Tak Hanya Penambah Nafsu Makan--Net

PAGARALAMPOS.COM - Jamu beras kencur sudah lama dikenal dan dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia.

Ramuan tradisional ini dipercaya dapat memberikan berbagai manfaat kesehatan,

mulai dari meningkatkan daya tahan tubuh hingga mencegah beberapa penyakit tertentu.

Seperti namanya, jamu beras kencur terbuat dari beras dan rimpang kencur yang dihaluskan bersama.

BACA JUGA:Wah Ternyata Konsumsi Minyak Zaitun Baik untuk Kesehatan Loh, Yuk Simak 7 Manfaatnya

Beragam manfaat yang ditawarkan jamu beras kencur tak lepas dari kandungan nutrisi kedua bahan tersebut.

Beras antara lain mengandung kalsium, fosfor, dan kalium, serta beberapa vitamin yang penting bagi tubuh.

Sedangkan rimpang kencur mengandung flavonoid, kalium, fosfor, magnesium, zat besi, mangan, dan zinc.

Manfaat Jamu Beras Kencur

BACA JUGA:Waspada! ini Dia 5 Bahaya Makan Seafood Bagi Kesehatan Tubuh

Berikut adalah beberapa manfaat jamu beras kencur yang bisa rasakan:

1. Anti kanker

Menurut beberapa penelitian, kandungan di dalam jamu beras kencur diduga dapat menghambat pertumbuhan berbagai sel kanker, seperti kanker lambung, kanker usus besar, kanker mulut, dan multiple myeloma.

2. Anti radang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: