Bolehkah Pijat Perut Saat Menstruasi? Yuk Simak Penjelasannya Disini
Bolehkah Pijat Perut Saat Menstruasi? Yuk Simak Penjelasannya Disini-Foto: net-
Saat haid Moms dirasa tak normal, hal pertama yang Moms lakukan tentunya adalah berkonsultasi dengan dokter.
Selain itu, Moms juga dapat melakukan pijatan dengan mudah di titik yang tepat.
Tahukah Moms? Titik saraf reproduksi terletak pada telapak tangan dan kaki. Dengan demikian, Moms bisa lakukan pijatan mudah pada punggung tangan, tepatnya di tulang pergelangan yang mempunyai lebar sama juga dengan besar dengan jari telunjuk Moms.
BACA JUGA:Jangan Anggap Sepele! ini Dia Risiko Konsumsi Carolina Reaper Bagi Kesehatan
4. Mengatasi Pegal-Pegal
Pijatan secara menyuruh akan membantu Moms untuk mengatasi pegal yang biasa Moms alami saat memasuki periode menstruasi maupun saat menstruasi.
Bagian tubuh yang terasa pegal dapat dipijat dengan ringan sehingga menjadi tidak kaku dan terasa nyaman.
Terdapat beberapa jenis pijatan, akan tetapi yang paling sering digunakan untuk mengatasi masalah menstruasi adalah pijat refreksi.
Hal ini dikarenakan adanya jalur syaraf yang terhubung sehingga memberikan stimulan kepada organ tubuh.
Lakukanlah pijatan-pijatan ringan sekitar 30 menit di pagi hari, akan sangat membantu untuk membuat badan Moms menjadi lebih fresh, mudah berkonsentrasi hingga mendapatkan tidur yang nyeyak di malam hari, lho.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: