Waspada! ini Dia 5 Efek Samping Saffron yang Perlu Kamu Ketahui

Waspada! ini Dia 5 Efek Samping Saffron yang Perlu Kamu Ketahui

Waspada! ini Dia 5 Efek Samping Saffron yang Perlu Kamu Ketahui-Foto: net-

Efek Samping Saffron yang Lain

BACA JUGA:Selain Bantu Turunkan Darah Tinggi, ini Dia 5 Manfaat Green Coffee untuk Kesehatan

Tak hanya beberapa hal yang telah disebutkan, Emedi Health menyebutkan masih banyak efek samping lain yang mungkin Anda alami setelah menggunakan saffron. 

Mulai dari dry mouth atau kondisi mulut yang kering, sakit kepala, mual nafsu makan turun, diare, muntah, dan lain sebagainya.

3. Kehamilan dan menyusui

Mengonsumsi saffron melalui mulut dalam jumlah yang lebih besar dari yang biasanya ditemukan dalam makanan saat sedang hamil kemungkinan tidak aman.

Saffron dalam jumlah yang lebih besar dari takaran normal dapat membuat rahim berkontraksi dan dapat menyebabkan keguguran.

4. Gangguan bipolar

Saffron tampaknya dapat memengaruhi suasana hati. Ada kekhawatiran bahwa hal itu dapat memicu rangsangan dan perilaku impulsif (mania) pada orang dengan gangguan bipolar. Jangan mengonsumsi saffron jika Anda memiliki kondisi ini.

BACA JUGA:Jangan Anggap Sepele! Ini Dia 4 Dampak Buruk Menghisap Vape bagi Wanita

5. Alergi 

Ada banyak nutrisi penting yang terkandung dalam saffron, misalnya karotenoid. Sayangnya, beberapa orang memiliki alergi terhadap kandungan tersebut. 

Mengutip dari Emedi Health (emedihealth.com), ada beberapa reaksi alergi yang dapat Anda alami. Mulai dari gangguan pernapasan, hidung tersumbat, kulit terasa gatal, dan lain sebagainya. 

Sebaiknya, jangan memakai atau mengonsumsi saffron jika Anda memiliki alergi terhadap karotenoid atau kandungan lain dalam bahan alami tersebut.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: