Kekuatan Militer Indonesia Disegani Dunia, Yuk Kita Intip Alutsista yang Dimiliki TNI

Kekuatan Militer Indonesia Disegani Dunia, Yuk Kita Intip Alutsista yang Dimiliki TNI

 

JAKARTA, PAGARALAMPOS.COM - Rating kekuatan militer Indonesia terus terangkat. Sehingga membuat segan negara di dunia, tak hanya ASEAN.

Kekuatan militer Indonesia di tahun 2022 berada pada urutan ke-15 dari 140 negara sedunia. Bahkan menurut pemeringkatan Global Firepower (GFP, kekuatan militer Indonesia terkuat di ASEAN. 

Ternyata, salah satu unsur pembentuk kekuatan militer suatu negara adalah alat utama sistem senjata, Alutsista.

Indonesia, sistem senjata, kendaraan, dan perlengkapan militer lainnya yang dimiliki oleh Tentara Nasional Indonesia (TNI) ataupun Komando Pasukan Khusus (Kopassus) terus diperkuat. 

BACA JUGA:Lulusan Poltekad Harus Kuasai Teknologi Militer dan Alutsista

Semakin tinggi tingkatan militer suatu negara, skor power index negara itu akan semakin kecil. Kebalikannya, jika skornya makin besar maka makin rendah peringkat militernya.

Definisi dari alutsista terdapat dalam Peraturan Menteri Pertahanan (Permenhan) Nomor 17 Tahun 2014.

Permenhan tersebut menjelaskan aturan tentang Pelaksanaan Pengadaan Alat Utama Sistem Senjata dalam Lingkungan Kementerian Pertahanan (Kemenhan) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI).

Data Alutsista terbagi ke dalam beberapa kategori berdasarkan Permenhan Nomor 4 Tahun 2019 tentang Laporan Data Alat Utama Sistem Senjata Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam lingkungan Kementerian Pertahanan dan TNI. 

BACA JUGA:Ternyata, Kekuatan Militer Indonesia Terkuat di ASEAN

Daftar Alutsista Indonesia dibagi dalam kelompok kategori. Yaitu, 

1. Alutsista TNI dalam lingkungan Kemenhan, yang terdiri dari:

- Senjata, terdiri atas pistol dan senapan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: