5 Pantai Populer di Sumbawa yang Tidak Boleh Kelewatan!

5 Pantai Populer di Sumbawa yang Tidak Boleh Kelewatan!

5 Pantai Populer di Sumbawa yang Tidak Boleh Kelewatan!--

Kegiatan yang bisa anda lakukan di pantai di sumbawa ini seperti berselancar, berenang di bibir pantai ataupun hanya sekedar ngadem di tepi pantai bisa banget.

BACA JUGA:Desa Wisata Gunung Agung Lama! Wajib Masuk List Liburanmu

4. Pantai Tropika Sekongkang

Pantai Tropika Sengkongkang merupakan salah satunya pantai di Sumbawa yang terbilang private. Mengapa begitu? Sebab terlihat masih asli keasrian kisaran pantai, dan terdapat pepohonan serta bukit-bukit hijau.

Pantai di Sumbawa ini memiliki pasir putih yang bersih, air jernih seperti berwarna hijau tosca dan juga panorama sunset yang indah. Pada pantai di Sumbawa ini, anda bisa melakukan kegiatan berselancar dan juga kegiatan air seru lainnya.

BACA JUGA:Ini Nama-nama Dusun di Pagaralam Penuh Sarat Makna dan Sejarah

5. Pantai Leppu

Pantai Leppu merupakan pantai di Sumbawa yang letaknya diapit oleh bukit-bukit serta pohon rindang. Memiliki beberapa batu-batu karang di tepi pantai serta pasir putih yang menawan.

Waktu yang tepat jika anda ingin menikmati sunset di sore hari yaitu sekitar pukul 17.00 WITA. Suara angin sepoi-sepoi dan juga memandangi sunset yang indah, itu akan menjadi salah satu healing terbaik anda pastinya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: