BNN Pagaralam Harapkan Peran Aktif Penyuluh Agama

BNN Pagaralam Harapkan Peran Aktif Penyuluh Agama

caption id attachment 23088 align aligncenter width 1024 Foto Madhon Pagaralam PosTANDATANGAN Kepala BNN Kota Pagaralam Andi Kurniawan bersama Kepala Kankemenag Kota Pagaralam H Win Hartan tandatangai MoU tentang P4GN sebagai wujud BERSINAR caption PAGARALAM POS Pagaralam Pada peringatan Hari Amal Bakti HAB Kemenag ke 74 tahun Badan Narkotika Nasional BNN Kota Pagaralam lakukan kerjasama bareng Kantor Kementerian Agama Kankemeng Kota Pagaralam Jalinan kerjasama itu ditandai dengan penandatanganan MoU tentag Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika P4GN yang dilakukan Kepala BNN Kota Pagaralam Andi Kurniawan SSos dengan Kepala Kankemenag Kota Pagaralam H Win Hartan SAg MPdI bertempat di halaman Kankemenag Kota Pagaralam Jum at 3 1 Alhamdulillah penandatanganan berita acara berupa MoU bersama Kankemenag Kota Pagaralam teekait P4GN sudah kita laksanakan Semuanya berjalan secara lancar ujar Andi Melalui kerjasama di bidang P4GN ini kata Andi pihaknya berharap adanya peran aktif dari Kankemenag Kota Pagaralam lewat petugas penyuluh Kemenag dalam program P4GN di Kota Pagaralam Ya kita sangat harapkan sekali peran serta penyuluh agama Kankemenag Pagaralam dalam upaya pencegahan bahaya penyalahguna Narkoba terutama di lingkungan remaja imbuhnya Cg09

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: