Cara Konsumsi yang Tepat
Sebaiknya dikonsumsi dalam keadaan matang untuk menghindari risiko bakteri.
BACA JUGA:Manfaat Minum Teh Tawar bagi Kesehatan Tubuh: Minuman Sederhana dengan Segudang Khasiat!
Konsumsi 1–2 butir per hari sudah cukup.
Bagi penderita kolesterol tinggi, sebaiknya konsultasikan lebih dulu sebelum mengonsumsi secara rutin.