Semua sayuran sebelumnya dimasak dengan cara dikukus terlebih dahulu, baru kemudian dicampur dengan parutan kelapa.
Makanan yang biasanya dilengkapi dengan ikan teri kering ini juga dilengkapi dengan sambal kacang sehingga menjadikan rasanya lebih menggugah selera.
BACA JUGA:Cina Luncurkan Rudal Jelajah ‘Supersonik-Hipersonik’ Jarak Jauh, Kemhan Taiwan Dibikin Cemas
5. Buntil
Buntil termasuk makanan khas dengan rasa yang aneh jika baru mencicipinya.
Namun bagi warga setempat, kuliner tradisional ini sangat nikmat dan biasanya dijadikan sebagai teman makan nasi.
Bahan utama yang digunakan dari parutan kelapa yang telah dibumbui terlebih dahulu.
Adapun bumbu yang digunakan hampir mirip ketika membuat kluban.
BACA JUGA:Catat! Inilah Tips Rawat Kaca Mobil Baret Jadi Kinclong Kembali
Ada yang unik dari kuliner ini, yakni proses pembuatannya.
Parutan kelapa yang telah dibumbui kemudian dibungkus dan diikat dengan tali bambu.
Bahan pembungkusnya kebanyakan menggunakan daun pepaya, daun singkong, atau daun talas.
Daun tersebut sebenarnya bukan hanya untuk pembungkus saja, namun juga menjadikan rasa dan aromanya semakin sedap.
Itulah 5 makanan khas purwokerto yang enak dan lezat wajib coba saat berkunjung*