Mengintip Senjata Sniper Produksi Pindad, Akurasi Tembaknya Hingga 2 KM, Woow Jauhnya

Senin 31-07-2023,02:45 WIB
Reporter : Gusti
Editor : Gusti

- Mode Tembakan : Tunggal

- Sistem Pengamanan : Sistem Tuas

- Alat Bidik : Optical Sight

- Kapasitas Magasen : 5 butir

- Kemampuan Tembak Efektif : 1500 m

SPR-3 Kal. 7.62 mm


Foto : SPR 3.-Mengintip Senjata Sniper Produksi Pindad, Akurasi Tembaknya Hingga 2 KM, Woow Jauhnya-Pindad.com

Senapan Penembak Runduk dengan desain presisi dan bodi yang lebih ringan untuk pergerakan dalam medan pertempuran.

BACA JUGA:Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Raih Penghargaan di BNPT Award ke-13

Sniper yang memenuhi standar NATO  dengan munisi kaliber 7.62 x 51 mm ini dilengkapi dengan teropong bidik untuk meningkatkan akurasi tembakan pada jarak 1 km.

Spesifikasinya :

- Calibre : 7.62 x 51 mm

- Weight : 6.94 Kg

- Feed : 10 rounds

- Length : Total Length : 1250 mm Barrel length : 660 mm

- Barrel : Length : 12" / 304,8 mm Rifling : 4 groover, RH

Kategori :